Pengembangan software yang semakin pesat memaksa kita untuk tetap selalu up to date dengan software yang banyak digunakan didunia atau lingkungan kita. Microsoft office contohnya, merupakan text editor, spredsheet, dan lainnya yang hampir digunakan oleh semua kalangan.

Microsoft sendiri telah mengupdatex versi officenya yang terbaru adalah Ms.Office 2007, yang dilengkapi banyak fitur tambahan dan grafik yang sudah cukup bagus sekali. Dengan hal ini muncul masalah yang sangat sering dialami oleh orang yang tidak paham akan kemajuan teknologi.

Sebelum update Ms. Office 2007, Office masih berada pada versi 2003. Dan sebagian masyarakat pengguna komputer masih menggunakan versi 2003. Sehingga timbul masalah jika data yang ingin dibaca adalah data office 2007 maka hal ini tidak dapat dilakukan.

Bagaimana trik yang dapat kita lakukan untuk menangani kasus ini tanpa menginstal ulang office anda menjadi versi 2007, dengan harga yang sangat mahal ?. Untuk itu pihak microsoft telah mengantisipasinya dengan membuat program khusus Microsoft Office Compatibility, yang gunanya untuk dapat membuka, mengedit, menyimpan file 2007 pada office 2003.

Untuk penggunaannya anda cukup menginstal program Microsoft Office Compatibility pada komputer anda. Untuk mengecek apakah sudah dapat dilakukannya trik ini, coba anda buka office 2003 anda lalu buat sebuah file save. Lihat pada bagian "save type as" apakah terdapat pilihan office 2007 yang berekstensi *.docx. Jika ia, maka trik ini telah berhasil. Silahkan download filenya dibawah ini.

gambar buka file 2007 dengan 2003

Related Articles :

Download Microsoft Office Compatibility

Downlaod Microsoft Office Compatibility

0 comments